by adminfst | Jan 6, 2020 | lldikti3
PT. Mata Aer Makmurindo akan menyelenggarakan Jakarta Campus Update 2020 yang didukung oleh LLDIKTI Wilayah III Jakarta dan Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta. Jakarta Campus Update 2020 merupakan Pekan Pendidikan Tinggi Jakarta ke-14 yang memungkinkan para...
by adminfst | Jan 5, 2020 | lldikti3
Sehubungan dengan telah diadakannya Soft Launching Sistem Informasi Layanan Terpadu (SIL@T) Tahun 2019 dan salah satu resolusi LLDIKTI Wilayah III Jakarta tahun 2020 adalah pemanfaatan layanan berbasis online dalam sistem SIL@T, dengan ini kami sampaikan hal-hal...
by adminfst | Jan 2, 2020 | lldikti3
Menindaklanjuti surat Direktur Riset dan Pengabdian Kepada Masyarakat No: B/1083/E3/RA.05/2019 tanggal 31 Desember 2019 perihal Hasil Validasi Luaran Tambahan Penelitian Tahun 2019, bersama ini kami sampaikan Hasil Validasi Luaran Tambahan tersebut. Sehubungan dengan...
by adminfst | Jan 2, 2020 | lldikti3
Dalam rangka meningkatkan mutu layanan di LLDikti Wilayah III, kami berusaha mengembangkan sistem layanan melalui pembangunan berbagai program aplikasi, khususnya dalam layanan penilaian angka kredit jabatan akademik dosen kami telah membuat “Aplikasi Sistem...
by adminfst | Jan 2, 2020 | lldikti3
Dalam rangka menindaklanjuti Instruksi Presiden Nomor 7 Tahun 2019 tentang Percepatan Kemudahan Berusaha yang berisi antara lain bahwa kewenangan pemberian perizinan berusaha dan pemberian fasilitas investasi didelegasikan kepada Kepala Badan Koordinasi Penanaman...
by adminfst | Jan 2, 2020 | lldikti3
Sebagaimana fakta adanya musibah banjir yang melanda wilayah JADETABEK (Jakarta, Depok, Tangerang dan Bekasi) sejak tanggal 1 Januari 2020, dan memperhatikan himbauan Presiden Republik Indonesia, serta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, maka kami menghimbau kepada...