by adminfst | Dec 30, 2011 | Alumni, Berita Kampus, pengumuman
Ikatan Alumni Teknik Informatika yang dinamakan ALIF (Alumni Informatika) telah dibentuk pada tanggal 13 Desember yang lalu dengan Musraka (IF 2000) sebagai Ketua ALIF, dan Denny Hermawan (IF 2002) sebagai Sekjen. Ikatan Alumni bertujuan untuk memperkuat jaringan...
by adminfst | Dec 22, 2011 | Berita Kampus, Blog, Kegiatan Mahasiswa, SHOOT!, Soft Skill
Pelatihan SHOOT! ke-10 telah dilaksanakan pada Hari Kamis, tanggal 22 Desember 2011. Pada pertemuan kali ini yang dibahas adalah mengenai organisasi dan akademik. Sudah menjadi rahasia umum bahwa beredar mitos di sebagian kalangan mahasiswa bahwa organisasi dapat...
by adminfst | Dec 11, 2011 | Berita Kampus, Kegiatan Mahasiswa, Ngoprek, Pelatihan
Pada tanggal 21-28 Oktober 2011 yang lalu, Laboratorium Teknik Informatika Universitas Al Azhar Indonesia (UAI) mengadakan “Workshop Merakit PC” dan Pengenalan Sistem Operasi (Windows dan Linux). Workshop ini ditujukan untuk mahasiswa tingkat awal di...
by adminfst | Jun 24, 2011 | Berita Kampus, Blog, Kegiatan Mahasiswa
Pada Hari Rabu (22/06) mahasiswa/i Program Studi Teknik Informatika beserta Program Studi lain dari Fakultas Sains dan Teknologi (FST) Universitas Al Azhar Indonesia (UAI) melakukan kunjungan ke Pusat Penelitian Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (PUSPIPTEK) di Serpong,...
by adminfst | Jun 1, 2011 | Berita Kampus, Pelatihan
Pusat Studi Teknologi Informasi dan Komunikasi (PSTIK) Universitas Al Azhar Indonesia yang merupakan binaan dari Program Studi Teknik Informatika mengadakan pelatihan Jaringan dan Keamanan Komputer pada tanggal 29-31 Mei 2011 kemarin. Pelatihan selama 3 hari 2 malam...
by adminfst | Mar 5, 2011 | Berita Kampus, Galeri, Kegiatan Mahasiswa
Pameran HMIF “Informatics Gateway” 2011 @ Lobi Utama Kampus UAI Maret 2011